Jember – Peringatan World Cleanup Day pada Sabtu (19/09) di Kecamatan Wuluhan Kabupaten Jember tahun ini benar-benar berbeda dari sebelumnya. Hampir seluruh perhatian masyarakat tertuju di sepanjang jalan antara Polsek Wuluhan sampai dengan perbatasan Desa Dukuh Dempok dan Desa Tanjung Rejo Kecamatan Wuluhan. Moment World […]
